Popular Post

Popular Posts

Posted by : BentarKun Gaming 30 Mei 2024

 

Pecorine
Pecorine

Pecorine adalah pendiri Gourmet Guild dan penduduk asli Astraea. Dia selalu lapar dan selalu siap beraksi. Kebijakannya dalam makan sangat jelas: Jika dia bisa memakannya, dia tidak akan menyia-nyiakan satu gigitan pun. Pecorine menghormati semua nyawa yang diambil dengan tidak pernah meninggalkan sedikit pun.

Pecorine di Game Granblue Fantasy


Review Skill Pecorine GBF

  • Sangat Cocok untuk Full Auto . Seluruh skill pecorine dapat aktif dalam mode auto.
  • Jumpslash . Jika mementingkan pemulihan HP , memang lebih bagus jika terkena dmg dahulu.
  • Royal Protection . Karakter tanker yang memiliki subtitue , sangat bagus jika diaktifkan manual saat Spesial Attack boss aktif.
  • Princess Force . Combo dengan Royal Protection sangat bagus agar Pecorine bisa bertahan.
  • Lunch Time . Merupakan pasif pertama Pecorine, sama seperti Jumpslash akan tetapi setiap 3 turn dia memulihkan HP sebesar 5%
  • Absolute Best Tank . Pasif kedua membuat HP Pecorine bertambah sebesar 15% HP
  • Support Skill , (Memerlukan stat di emp ) Saat Subtitue aktif , Pecorine dapat meningkatkan resisten debuff.

Kesimpulannya , 
  • Untuk party tipe OTK, Kejar Honor. Terbilang tidak cukup bagus. Karena skill lebih tipe bertahan dan hanya memiliki 1 attack skill.
  • Untuk Full Auto, terbilang cukup bagus karena skill dapat diaktifkan semua. Tetapi hanya self buff saja.
  • Untuk Hard Raid , jika untuk raid memerlukan tumbal dalam suatu kondisi yang perlu subtitue terbilang cukup berguna. Agar membuat partymu sedikit bertahan untuk lawan boss.Meskipun tidak membawa karakter meta.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © BentarKun Gaming - Devil Survivor 2 - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -